ketika malam belum pergi hujan datang menghampiriku
mungkin tau, malam akan pergi sebentar lagi dan pagi akan segera datang
malam tau pikiranku kalut dan terisi penuh denganmu
hingga akhirnya hujan datang menggantikan peran malam untuk menemaniku.
hujan baik, hujan tau apa yang aku butuhkan untuk saat ini
tetapi hujan semakin membuatku kuat mengingatmu.
aku tau hujan tak berniat untuk itu ia baik ia hanya ingin menemaniku
yang pikirannya kalut terisi denganmu.
hujan tolong sampaikan rindu ini kepadanya, aku gak tau perasaan ini ada sampai kapan
aku harap cepat reda hingga aku tau diri dan tidak berharap untuk terus memlikimu.
salam sayang dari aku yang disampaikan hujan.
Komentar
Posting Komentar